Kamar Kos Pogung Lor Ekonomis

Kamar Kos Pogung Lor Ekonomis

Griya Milenia merupakan layanan kost putri di Yogyakarta yang sudah berdiri sejak tahun 2010. Kami memiliki beberapa lokasi kost di Yogyakarta yang dekat dengan UGM, cocok untuk mahasiswi, karyawati, peneliti, internship, co-as kedokteran, dll.

Untuk Griya Milenia Pogung Lor berlokasi di Jl Ring Road Utara, Kelurahan Pogung Lor. Lokasi cukup strategis, 2km ke UGM, 10 menit ke Jogja City Mall, 10 menit ke Malioboro. Fasilitas komplit, non / full AC, perabotan lengkap, mandi air panas (solar water heater), cleaning service, dll. Selain lokasi ini, Griya Milenia juga hadir di lokasi Pogung 5A dan Pogung 5B.

Kelebihan dari kost ini:

  • Lokasi cukup dekat dengan UGM, berjarak 250m dari jalan Ring Road, hanya 2km dari UGM.
  • Kamar sudah komplit, tinggal bawa koper (furnitur lengkap, spring bed, meja, kursi, lemari, TV LCD, dll).
  • Kamar mandi dalam dengan water heater (solar water heater, tergantung cuaca), kloset duduk.
  • Kamar tidak dilengkapi AC (air condition).
  • Free high speed internet (wifi).
  • Biaya sewa sudah termasuk listrik.
  • Disediakan dapur (gratis gas) dan kulkas sharing.
  • Parkir mobil (opsional, diluar sewa kamar). Parkir motor gratis.
  • Free cleaning service tiap kamar, ganti sprei tiap minggu.

Kamar Kos Griyamilenia Lainnya

Hapus